Psikologi Pendidikan Perspektif Al-Qur’an

Authors

  • Gatot Marwoko Chahya Ansyani STAI Ihyaul Ulum Gresik

DOI:

https://doi.org/10.52166/tasyri.v28i02.443

Keywords:

psikologi pendidikan, Al-Qur’an

Abstract

Penelitian ini membahas tentang psikologi pendidikan perspektif al-qur’an, Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian kepustakaan atau studi literatur dimana peneliti mengandalkan berbagai literatur untuk memperoleh data penelitian dan menggunakan pendekatan kualitatif karena data yang dihasilkan berupa kata atau deskripsi, sedangkan analisis mengunakan analisis konten.hasil penelitian menyatakan dalam beberapa ayat berikut al-Quran secara gamblang menegaskan manusia memiliki potensi- potensi psikofikk; kekuatan fisk, nafs, akal, hati dan ruh. Kepribadian adalah kumpulan ciri-ciri perilaku, tindakan, perasaan yang disadari atau tidak disadari, pemikiran, dan konsepsi akal. Artinya kepribadian merupakan gagasan kom-prehensif yang tidak permanen atau tidak mapan, yang diperbuat oleh manusia, baik yang berasal dari dirinya, maupun dari orang lain.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-10-31